SEMARANG, KampusUndip.com – Ribuan Mahasiswa Baru (Maba)
Universitas Diponegoro (Undip) 2018 akhirnya membentuk formasi koreografi
mozaik dalam closing Orientasi Diponegoro Muda (ODM) di Stadion Undip
Tembalang, Semarang, Minggu (12/8).
Bentuk mozaik kali ini terdiri
dari 4 macam. Dilansir Official Account ODM Undip, keempat bentuk tersebut
adalah Logo Undip, Lawang Sewu, Candi Gedong Songo, dan Lambang Garuda yang
melambangkan Harmoni Indonesia.
Mozaik yang dibentuk pada ODM
2018 ini merupakan yang terbanyak dibandingkan edisi sebelumnya. Berikut
foto-foto bentuk mozaik ODM Undip 2018:
(Sumber : Official Account ODM
Undip)